Sabtu, 23 Maret 2013

Tamiya Plamodel Factory - Tokyo

Tamiya lagi nih masbro............
Sekarang saatnya kita menyelinap, ups.... kita lihat-lihat Tamiya Plamodel Factory, Toko Tamiya di kawasan Shimbashi, Tokyo. Toko ini memiliki hampir 4.000 jenis mainan bermerk Tamiya.
Mulai dari Mini 4WD, RC, sampai semua tools kit, dan aksesoris semuanya ada disini. Silahkan ngintip, eh jalan ngiler ya masbro....


Kamis, 14 Maret 2013

Masih punya Tamiya Bro? Sis?

Sore mas mbak sobat Angkaraku, masih ingat mainan kita 5-10 tahun yang lalu? Itu lho mobil mini 4WD yang sering kita sebut tamiya. Mini 4WD pertama kali diciptakan oleh perusahaan Tamiya di tahun 1982 berupa mobil mainan plastik bertenaga batere yang punya banyak variasi. Sejak itulah balap dan menyetel mini 4 WD menjadi hobi orang di seluruh dunia. Seperti Aqua untuk air mineral, sampai sekarang pun kita mengidentikkan Tamiya untuk mini 4WD.

Selasa, 12 Maret 2013

Ranking Alexa Blog Naik Turun

Malam sobat angkaraku, waduh lihat ranking blog naik itu rasanya memang menyenangkan dengan susah payah blog ini sempat berada di 400.000an dalam ranking alexa. Namun karena sibuk ngurusin SKRIPSI jadi saya belum sempat update-update lagi ini.. Yah turun sampai 1.200.000an.
Next previous home